RENCANA PEMBELAJARAN No. 14


Mata Pelajaran: Keterampilan Las Kelas : X (sepuluh)
Materi : Logam non-ferro & bukan logam Waktu : 12 x 45 menit
Semester : Genap Tahun : 2007-2008



• Standar Kompetensi :

Siswa dapat mengidentifikasi penerapan dan pengolahan berbagai macam bahan teknik melalui pengamatan dan latihan secara intensif.

• Indikator :
1. Menjelaskan 3 (tiga) macam pengelompokan bahan logam non-ferro.
2. Menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam non-ferro berat dengan benar.
3. Menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam non-ferro ringan dengan benar.
4. Menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam mulia dengan benar.
5. Menjelaskan 2 (dua) macam plastik dalam penerapan bahan teknik.
6. Menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan 4 (empat) bahan isolasi
7. Menjelaskan pengertian perlakuan panas dalam penerapan bahan teknik.
8. Menjelaskan pengertian dan langkah penyepuhan dalam bahan teknik
9. Menjelaskan pengertian dan langkah pelunakan dalam bahan teknik
10. Menjelaskan pengertian dan langkah penormalan dalam bahan teknik
11. Menjelaskan pengertian dan langkah penemperan dalam bahan teknik

• Kompetensi Dasar :

1. Siswa dapat menjelaskan 3 (tiga) macam pengelompokan bahan logam non-ferro.
2. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam non-ferro berat dengan benar.
3. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam non-ferro ringan dengan benar.
4. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan logam mulia dengan benar.
5. Siswa dapat menjelaskan 2 (dua) macam plastik dalam penerapan bahan teknik.
6. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat dan penggunaan 4 (empat) bahan isolasi
7. Siswa dapat menjelaskan pengertian perlakuan panas dalam penerapan bahan teknik.
8. Siswa dapat menjelaskan pengertian dan langkah penyepuhan dalam bahan teknik
9. Siswa dapat menjelaskan pengertian dan langkah pelunakan dalam bahan teknik
10. Siswa dapat menjelaskan pengertian dan langkah penormalan dalam bahan teknik
11. Siswa dapat menjelaskan pengertian dan langkah penemperan dalam bahan teknik


• Ringkasan Materi :

1. Pengertian logam non-ferro
2. Pembagian logam non-ferro ada 3 (tiga) golongan logam berat, ringan dan mulia.
3. Sifat-sifat dan kegunaan tembaga (Cu), seng (Zn), timbal (Pb) dan Nikel (Ni).
4. Sifat-sifat dan kegunaan aluminium (Al) dan magnesium (Mg).
5. Sifat-sifat dan kegunaan platina (Pt) dan emas (Au).
6. Pembagian plastik ada 2 (dua) yaitu thermoplastik dan thermosetting.
7. Sifat-sifat dan kegunaan thermoplastik dan thermosetting.
8. Pembagian bahan isolasi ada 4 (empat) yakni plastik, asbes, gelas dan keramik.
9. Sifat-sifat dan kegunaan plastik, asbes, gelas dan keramik.
10. Pengertian perlakuan panas dalam penerapan bahan teknik.
11. Pembagian perlakuan panas ada 4 (empat) yaitu penyepuhan, pelunakan, penormalan dan penemperan.
12. Pengertian dan tujuan penyepuhan.
13. Penyepuhan dengan kejutan.
14. Penyepuhan permukaan.
15. Pengertian pelunakan.
16. Langkah-langkah proses pelunakan.
17. Pengertian penormalan.
18. Prosedur penormalan.
19. Pengertian penemperan.
20. Langkah-langkah dalam proses penemperan


• Media Pembelajaran :

2. Sampel tembaga, aluminium, emas, plastik, gelas, keramik dan asbes.
3. Buku Ilmu Bahan
4. Peralatan las oksi asetilin lengkap untuk perlakuan panas

• Metode / Strategi Pembelajaran :

1. Tanya Jawab
2. Demonstrasi
3. Penugasan







• Skenario Pembelajaran :

Uraian Materi Alokasi Waktu
Siswa dan guru telah membawa buku Ilmu Bahan . Berdo’a dilanjutkan tanya jawab tentang masalah perkakas rumah tangga lingkungan sekitar ? Menit ke 0 – 15
Pengertian logam non-ferro (bukan besi), pembagian, sifat-sifat dan kegunaan logam non ferro berat. Menit ke 16 – 60
Pengertian logam non-ferro (bukan besi), pembagian, sifat-sifat dan kegunaan logam non ferro ringan. Menit ke 61 – 90
Pengertian logam non-ferro (bukan besi), pembagian, sifat-sifat dan kegunaan logam mulia. Menit ke 91 – 120
Pengertian dan pembagian 2 (dua) macam plastik dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 121 – 180
Pembagian dan penerapan 4 (empat) macam bahan isolasi dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 181 – 220
Pengertian perlakuan panas dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 221 – 240
Pengertian dan langkah-langkah penyepuhan dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 241 – 310
Pengertian dan langkah-langkah pelunakan dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 311 – 380
Pengertian dan langkah-langkah penormalan dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 381 – 450
Pengertian dan langkah-langkah penemperan dalam penerapan bahan teknik. Menit ke 451 – 520
Ulangan harian Menit ke 521 – 540


• Jenis Tagihan : Ulangan harian

• Bentuk Instrumen : Uraian singkat

• Instrumen :

1. Sebutkan logam ferro dan nonferro beserta contohnya !.
2. Apa perbedaan termo plas dan termo setting?.
3. Jelaskan mekanisme penyepuhan!.



• Catatan Kepala Madrasah :






Brebes, 31 Agustus 2007

Kepala MA Al Hikmah 2, Guru Mata Pelajaran,




H. Mukhlas Hasyim, M.A. Barnawi, S.Pd, M.S.I

2 comments:

Pebli Hardi, ST said...

saya baru saja dipercaya untuk mengajar di SMK, krn saya baru kali ini mengajar dan blm berpebgalaman. Tolong Masukannya?

Pebli Hardi, ST said...

saya diminta menyampaikan materi untuk menghadapi ujian nasional.diantaranya SBB:
1.Pengelompokan bahan logam ferro(memahami pengelompokkan bahan untuk produk yang akan dibuat/las).
2.Pengelompokan bahan logam non ferro(bahan dikengelompokkan untuk produk yang akan dibuat/las).
Mohon bantuannya.terimakasih

About Me

My photo
Cirebon, Jawa Barat, Indonesia
Saya adalah seorang pendidik, alumni pasca sarjana dalam bidang pemikiran pendidikan. Essay-assay saya dipublikasikan di Kompas Jateng, Suara Merdeka, Gerbang, Rindang, Media Pembinan, detik.com, okezone.com Pernah Menjuarai penulisan ilmiah kelompok guru di harian Kedaulatan Rakyat, menjadi finalis lomba inovasi pembelajaran di UNNES, dan menjadi pemakalah terpilih dan pembicara dalam Konferensi Guru Indonesia tahun 2007. Tahun 2008 menjadi pemakalah dalam International conference on lesson study di Universitas Pendidikan Indonesia. Tahun 2009 terpilih sebagai penerima dana bantuan penulisan dari PUSBUK. Tahun 2010 menjadi pemenang harapan 3 lomba media pembelajaran tingkat nasional .Buku: 1. Kebijakan Publik Bidang Pendidikan.2. Profil Guru SMK Profesional 3. Editor buku Sejarah Kebudayaan Islam